Resep Herba HPAI

Punya penyakit dan keluhan tapi tidak tahu harus minum herbal apa? Ini jawabannya


Download Aplikasi Resep Herba HPAI
Banyak pertanyaan agen HPAI berkaitan dengan obat herbal apa yang harus di minum manakala sakit atau mengalami keluhan penyakit. Karena berdasarkan informasi yang ada di internet terkadang resep untuk sebuah keluhan bisa berbeda antara satu herbalis dengan herbalis lainnya.

Untuk atasi hal tersebut HPAI sudah mengeluarkan sebuah aplikasi sebagai buku saku yang bisa dijadikan panduan dasar dalam melakukan pengobatan baik bagi diri sendiri maupun orang lain. Aplikasi ini bisa di install pada hp dan bisa dibawa kemana saja sebagai pegangan terapi pengobatan.
Masing-masing terapis boleh saja memiliki resep yang berbeda berdasarkan pengalaman selama ini. Itu sah saja dan tidak bertentangan dengan resep dari terapis lain. Karena biasanya terapis juga membaca bahasa tubuh yang dipancarkan oleh pesakit, hal ini yang menyebabkan terapis memberi tambahan herbal sesuai kondisi pasien.

Cara Download dan Install Aplikasi Resep Herba HPAI

= = = = Download = = = =

  1. Silahkan buka hp android anda kemudian akses link berikut : Install Resep Herba HPAI for android
  2. Setelah terbuka langsung klik Tombol Pasang berwarna hijau
  3. Aplikasi Resep Herba HPAI ini memiliki ukuran 4.8MB
  4. Pastikan koneksi internet di HP anda online
  5. Setelah sukses terpasang, aplikasi ini sudah siap anda gunakan setiap saat

Jangan lupa sebelum anda mulai membaca Resep Herba HPAI, ada baiknya di fahami dulu Rukun Penyembuhan yang akan memberikan dampak positif pada proses pengobatan pasien di halaman bawah ini.

Resep Herba HPAI

  1. Amnesia 101 viewed
  2. Anemia 25 viewed
  3. Arteriosklerosis 16 viewed
  4. Asam Lambung 19 viewed
  5. Asam Urat 29 viewed
  6. ASI Lancar 19 viewed
  7. Asma 21 viewed
  8. Autoimun 14 viewed
  9. BAB Tidak Lancar atau Sembelit 25 viewed
  10. Batu Empedu 20 viewed
  11. Batuk 20 viewed
  12. Bengkak 15 viewed
  13. Bronchitis 13 viewed
  14. Cacar Air 15 viewed
  15. Caesar Melahirkan 14 viewed
  16. Cegukan 14 viewed
  17. Congek Kuping 16 viewed
  18. Cuci Darah 21 viewed
  19. Darah Rendah 22 viewed
  20. Darah Tinggi 20 viewed
  21. Demam Berdarah 16 viewed
  22. Diabetes 14 viewed
  23. Diare atau Mencret 21 viewed
  24. Endometriosis 13 viewed
  25. Epilepsi 9 viewed
  26. Exim 13 viewed
  27. Flek Paru-paru 20 viewed
  28. Flu dan Pilek 17 viewed
  29. Gagal Ginjal 11 viewed
  30. Gigi Bengkak 14 viewed
  31. Gondok 29 viewed
  32. Haid Sakit atau Nyeri Menstruasi 32 viewed
  33. Haji dan Umroh 16 viewed
  34. Hepatitis 19 viewed
  35. Hernia 12 viewed
  36. HIV 12 viewed
  37. Hydrocephalus 13 viewed
  38. Infeksi Saluran Kemih 18 viewed
  39. Jantung Bengkak 15 viewed
  40. Jantung Berlubang 15 viewed
  41. Jantung Lemah 12 viewed
  42. Jerawat 18 viewed
  43. Kaki Gajah 11 viewed
  44. Kaki Pecah-pecah 10 viewed
  45. Kanker Limfatik 10 viewed
  46. Kanker Otak 11 viewed
  47. Kanker Ovarium 13 viewed
  48. Kanker Payudara 15 viewed
  49. Kanker Rahim 17 viewed
  50. Kelenjar Getah Bening 18 viewed
  51. Keputihan 16 viewed
  52. Kesuburan 27 viewed
  53. Kista 24 viewed
  54. Kolesterol 20 viewed
  55. Komedo 11 viewed
  56. Kuning 11 viewed
  57. Kurus 20 viewed
  58. Langsing 16 viewed
  59. Limfoma 12 viewed
  60. Lipoma 12 viewed
  61. Lupus 12 viewed
  62. Maag 18 viewed
  63. Malaria 18 viewed
  64. Masuk Angin 15 viewed
  65. Mata Minus 13 viewed
  66. Migrain 12 viewed
  67. Nafas Bau 18 viewed
  68. Narkoba 16 viewed
  69. Nutrisi Ibu Hamil 14 viewed
  70. Nutrisi Otak 15 viewed
  71. Obesitas 16 viewed
  72. Osteoporosis 11 viewed
  73. Pasca Bersalin 14 viewed
  74. Pasca Operasi Kanker atau Kista 13 viewed
  75. Patah Tulang 11 viewed
  76. Pembengkakan Pembuluh Darah 8 viewed
  77. Pengapuran 18 viewed
  78. Pneumonia 13 viewed
  79. Polip 15 viewed
  80. Prostat 19 viewed
  81. Radang Tenggorokan 4 viewed
  82. Rahim Turun atau Prolapsus 3 viewed
  83. Rambut Memutih 7 viewed
  84. Sakit Gigi 4 viewed
  85. Sariawan 4 viewed
  86. Scabies 4 viewed
  87. Sehat Anak 4 viewed
  88. Sembelit 4 viewed
  89. Sinus 4 viewed
  90. Sperma Kualitas dan Kuntitas 11 viewed
  91. Stroke 5 viewed
  92. Syaraf Terjepit 7 viewed
  93. Tambah Berat Badan 8 viewed
  94. TBC atau Tuberkulosis 4 viewed
  95. TBC Tulang 5 viewed
  96. Tonsil 3 viewed
  97. Typhus 3 viewed
  98. Tyroid 3 viewed
  99. Usus Buntu 4 viewed
  100. Varises 3 viewed
  101. Vertigo 4 viewed
  102. Wasir 8 viewed
  103. Zakar Besar 10 viewed

Rukun Penyembuhan

Konsep Pengobatan Herba mempunyai beberapa Rukun Penyembuhan. Seorang pasien perlu dibimbing untuk memenuhi semua rukun-rukun penyembuhan tersebut supaya mendapat hasil optimal dan khasiat herba yang dikonsumsi.
Rukun Penyembuhan tersebut adalah:
  1. Keyakinan.
  2. Amalan yang berterusan (kontinyu).
  3. Munculnya krisis penyembuhan (Healing Crisis)
  4. Dosis yang mencukupi.
KEYAKINAN
Pertama kali, harus ditanamkan kepada pasien maupun perawat (terapis) bahwa setiap penyakit itu pasti ada obatnya dan obat herba yang diberikan kepadanya merupakan obat yang berkualitAS. Keyakinan ini adalah sangat penting kerana ia merupakan pintu penyembuhan yang perlu dibuka terlebih dahulu.
Keyakinan ini akan membangkitkan tenaga atau semangat yang sangat penting untuk membantu mengembalikan sistem imunitas. Mengkonsumsi herba dalam keadaan yang tidak yakin akan membuahkan usaha yang sia-sia.

AMALAN YANG BERKETERUSAN
Artinya kita harus istiqomah dan sabar menantikan tubuh yang sedang menjalani proses penyembuhan melakukan perbaikan ke seluruh tubuh secara menyeluruh (total healing). Apabila kita menyadari bahwa sumber penyakit datang dari makanan sehari-hari yang mengandung toksid (zat beracun), maka sudah seharusnya mengkonsumis herba menjadi hal yang harus dirutinkan dalam kehidupan sehari-hari.
Penyakit timbul setelah sekian lama gangguan organ terjadi. Begitu juga obat memerlukan tempo atau waktu untuk menjalani proses pemulihan sel-sel yang telah rusak.

KRISIS PENYEMBUHAN
Krisis penyembuhan (healing crisis)adalah tanda-tanda yang menunjukkan herba sedang bekerja yang disebut juga dengan istilahDirection of Cure (DOC). Beberapa tanda DOC yang muncul karena pengkonsumsian herba antara lain:Muncul penyakit baru.
Seringkali kita menjumpai seseorang yang menggunakan herba mengalami healing crisis, dimana nampak semakin bertambah penyakit yang keluar, separti perempuan yang mengalami keputihan, jerawat, gatal-gatal dan lain-lain.

Berpindah penyakit dari bagian tertentu kepada bagian yang lain. Kita juga sering lihat perubahan beberapa penyakit separti orang yang menderita asma setelah mengkonsumi herba mengalami gatal-gatal di kulit.

Terasa sakit di bagian pinggang dan telapak kaki. Sistem saraf yang mempengaruhi keadaan ini dimana rasa sakit akan terasa seolah-olah berpindah turun ke bawah terutama di sekitar pinggang dan langsung ke telapak kaki. Telapak kaki dihubungkan ke wilayah refleksi untuk perawatan seluruh tubuh. Penyakit lama muncul kembali. Pengulangan simptom (gejala) penyakit yang pernah diderita dahulu.

DOSIS YANG MENCUKUPI
Penggunaan herba yang tepat haruslah disesuaikan dengan berat badan pasien. Dalam hal ini perbandingannya adalah 10kg : 1 gr. Artinya setiap berat badan 10kg memerlukan 1 gram herba yang harus dikonsumsi.

Posting Komentar

 
Support : HPA-Indonesia | HalalMart | HPAI-Reisa Herbal
Copyright © 2016. Klik Halal Mart HPAI - All Rights Reserved
Published by Reisa Group
Proudly powered by Reisa Project